Sunday 30 October 2016

NAGA RAJA DIPAKAI SEBAGAI VIDEO KLIP GUS TEJA

MELESTARIKAN BUDAYA BALI LEWAT LAYANG LAYANG DAN MUSIK GAMBELAN BALI


Naga Raja adalah sebuah layangan janggan raksasa dan baru baru ini di tahun 2016 naga raja memecahkan rekor muri layangan janggan terbesar di indonesia dan di saksikan walikota denpasar dan beribu ribu masyarakat lokal maupun manca negara di pantai merta sari sanur suasana sangat meriah dan sangat padat di penuhi para penggemar layang layang bali atau biasa di sebut rare angon bali

Berbicara layangan yang begitu besar dan fenomenal di bali ada salah satu musisi yang terkenal di bali dan mengharumkan nama bangsa indonesia khususnya di bali karya karyanya begitu memukau dan menakjubkan.

Musisi tersebut bernama Agus Teja Santosa ,s.sn. Musisi bali ini memiliki kegilaan terhadap musik tiup tradisional di bali di sebut Suling.Namanya melambung lewat tembang "Morning Happiness"Berirama khas bali bukan hanya seruling khas indonesia saja di pakai Gus Teja melainkan seruling di berbagai negara di dunia pernah di pakaiya sebagai lagu lagu ciptaanya sendiri bahkan ada seruling yang dia buat sendiri untuk memperindah suara lagu lagu ciptanya.

Pada Tanggal 23 oktober 2016 Gus teja merilis single terbarunya dengan judul" NAGA RAJA"@GUS TEJA WORD MUSIC, Lagu ini adalah dedikasi gus teja yang di tunjukkan untuk sebuah karya besar  yang sangat penomenal.Karya besar ini adalah sebuah layang layang janggan raksasa buatan pemuda Banjar Dangin Peken Sanur yang bernama kadek suprapta meranggi dan beserta pemuda lainya dan terciptalah mahakarya yang memukau dan
Menpunyai nilai plus di mata masyarakat bali bahkan sudah terdengar di telinga orank asing. bukan karna karyanya saja melainkan kebudayaan bali yang harus di kembangkan lebih banyak lagi dan jauh dari kata kepunahan.Berikut foto fotonya:





1 comment:

Terimakasih Telah Berkunjung Dan Membaca artikel saya,Selamat Membaca.